Kapolresta Bogor Kota Lakukan Pengecekan Gudang Logistik Pemilu  di Kecamatan

    Kapolresta Bogor Kota Lakukan Pengecekan Gudang Logistik Pemilu  di Kecamatan

    KOTA BOGOR  – Kapolresta Bogor Kota Polda Jabar, Kombes Bismo Teguh Prakoso melaksanakan giat pengecekan gudang Logistik Pemilu Kecamatan.

    “Hal ini di lakukan bertujuan untuk memastikan keamanan gudang logistik Pemilu dan kesiapsiagaan personil Polresta Bogor Kota yang melaksanakan tugas pengamanan, ” ucap Kombes Bismo Teguh Prakoso.

    Dalam kesempatan tersebut Kapolresta Bogor Kota menyampaikan kepada personil dan petugas pengamanan logistik Pemilu harus hati-hati jangan sampai ada kerusakan logistik Pemilu dan tetap waspada jangan lengah jangan sampai orang yang tidak berkepentingan masuk ke dalam gudang, bertugas dengan penuh semangat dan tanggungjawab selalu jaga kesehatan dan jaga keselamatan, pungkasnya.

    polresta bogor kota
    Sjah Nur

    Sjah Nur

    Artikel Sebelumnya

    Personil Polresta Bogor Kota Donasikan Perlengkapan...

    Artikel Berikutnya

    Kapolresta Bogor Kota Kawal dan Monitoring...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Upacara 17-an, Dandim 1712/Sarmi Minta Prajurit Dukung Program Pemerintah
    Hendri Kampai: Belajar dari Korea Selatan, Tidak Ada yang Kebal Hukum, Termasuk Presiden atau Mantan Presiden
    Bhabinkamtibmas Kelurahan Babakan Bersama Babinsa Lakukan Patroli Dialogis Kepada Warga
    Bhabinkamtibmas Bersinergi Dengan Staf Kelurahan Menteng, Sambangi Warga Binaannya Sambil Menunggu Waktu Pelaksanaan Shalat Jum'at

    Ikuti Kami